Jelajahi Alam Ubud Dengan Serunya Aktivitas ATV Ride
19 Februari 2024 155x Paket OUtbond

Kamu tau nggak sih kalau ATV-ride itu jadi salah satu aktivitas yang paling dicari wisatawan domestik maupun mancanegara saat berkunjung ke Bali, karena bukan cuma buat seru-seruan, tapi lewat aktivitas yang satu ini, kamu dan group kamu bakal diajak buat nikmatin alam Ubud yang unik nan asri lewat kegiatan off-road.
Perjalanan kamu naik ATV bakal dimulai dari memasuki area perkebunan, melewati air terjun, masuk terowongan panjang, menjelajahi rawa, melewati area persawahan serta track berlumpur yang seru sekaligus bikin gregetan, sambil merasakan sensasi kena cipratan air pancuran buatan, sampai menyeberangi sungai dangkal. Rute yang bakal kamu lewatin tadi bakalan cocok banget buat kamu yang mau liburan sambil offroad menjelajahi alam Ubud.
Lewat kegiatan ini juga bakal jadi ajang buat bangun kerjasama dan solidaritas antar anggota team kamu biar jadi lebih kuat dan kompak. Selain itu berbicara tentang aktivitas off-road di alam, kamu juga nggak perlu worry karena selain dibekali dengan perlengkapan keselamatan, kamu juga akan diberi pelatihan dasar dalam mengendarai ATV sampai kamu bisa. Kebayangkan gimana serunya kalau main ATV rame-rame bareng group kamu, jadi buat kamu yang tertarik sama activity ini bisa banget langsung booking paket group yang include dengan ATV-ride ya!



Hubungi tim kami di kontak berikut untuk harga dan detail paket meeting
BALI TOP EVENT ORGANIZER

Jalan Tukad Balian 99A, Denpasar Bali
Hotline : +62 82147834120, +6281236727210
Email : balitoporganizer@gmail.com
www.balitoporganizer.com
ONE STOP EVENT SOLUTION hanya di BALI TOP EVENT ORGANIZER
Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

Paket Meeting di Bali
Bali Top Organizer juga telah berpengalaman menghandle berbagai acara pemerintahan dan perusahaan swasta ternama dan rata rata acara berlangsung sukses dan lancar…Tidak salah anda dan perusahaan atau instansi anda memilih Bali sebagai tempat meeting .Annual meeting, board meeting, business meeting, corporate meeting, atau pun staff meeting ... selengkapnya

Paket Team Building Bali
Team Building Bali merupakan aktivitas pelatihan di alam terbuka yang melibatkan banyak orang. Biasanya acara ini dibuat oleh suatu perusahaan untuk mendapatkan nilai lebih dan energi yang baik dari aktivitas yang menyenangkan tersebut. Acara Paket Outing Bali dengan team building adalah salah satu paket favorit instansi dan perusahaan untuk berlibur sembar... selengkapnya

3 Rekomendasi Aktivitas Seru di Tanjung Benoa yang Wajib Dicoba
Berbicara tentang Tanjung Benoa, Bali, tempat ini memang surganya para pecinta olahraga air. Dengan pemandangan pantai yang indah dan ombak yang bersahabat, Tanjung Benoa menawarkan berbagai macam aktivitas air yang seru dan menantang. Salah satu daya tarik utamanya adalah beragam pilihan wahana air yang memacu adrenalin. Kali ini kita akan membahas 3 aktivi... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
Hotline
+6282147834120Whatsapp
+6282147834120Email
balitopholidaydotcom@gmail.com